40 Inovasi & Solusi Agribisnis

Beragam inovasi mutakhir yang solutif untuk mengatasi masalah agribisnis di tanah air. Durma kini memiliki lebih banyak waktu bercengkerama dengan keluarga. Petani di Desa Ciburial, Kecamatan Cimenyan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, itu tidak lagi mengitari lahan...

Kenali Penyakit Darah pada Pisang

JAKARTA – Penyakit darah merupakan salah satu penghambat dalam budidaya pisang, hal ini disebabkan oleh bakteri patogen tanaman yang disebut Ralstonia solanacearum ras 2, P. celebensis, atau Banana Blood Disease (BDB). Gejala yang timbul akibat serangan penyakti...

PANGAN SEHAT BERGIZI: YUKK…..

Untuk apa sesungguhnya kita makan? Sambil bercanda mungkin ada yang menjawab biar tidak lapar. Lebih baik lagi menjawab untuk tumbuh kembang, bertenaga, bisa berpikir jernih, melawan penyakit, dan sebagainya. Tapi makan apa ya baiknya. Yang sesuai tentunya, dengan...

PANGAN LAYAK KONSUMSI

Rekan semua (bro and sista), pasti kita sama kan, kalau konsumsi pangan inginnya yang layak dan bikin sehat. Tapi apa itu? Jelas pangan bergizi kaya nutrisi untuk pemenuhan kebutuhan tubuh, seperti tulisan yang telah ditayangkan sebelumnya. Pangan yang aman dan...